- Tingkat pertama disebut lutur atau tenda. Lutur digunakan sebagai tempat tinggal dan berkumpul dengan keluarga. Selain itu juga digunakan sebagai tempat menyambut tamu dan aktivitas sehari-hari.
- Tingkat kedua berupa loteng yang disebut lobo. Lobo berfungsi sebagai tempat menyimpan benih-benih tanaman pangan, seperti benih jagung, padi dan kacang-kacangan
- Tingkat ketiga disebut lentar. Lentar berguna sebagai tempat menyimpan benih-benih tanaman pangan, seperti benih jagung, padi dan kacang-kacangan.
- Tingkat keempat disebut lempa rae. Tempat ini digunakan untuk menyimpan cadangan bahan pangan, dalam keadaan darurat karena gagal panen.
- Tingkat kelima disebut hekang kode. Tempat ini digunakan untuk melakukan upacara adat ancam bobong atau tempat sesajian persembahan kepada leluhur.
- Pelestarian budaya yang dilakukan dengan cara terlibat langsung. Masyarakat dianjurkan mempelajari budaya daerah dengan baik. Hal tersebut bertujuan agar budaya dapat diperkenalkan pada khalayak umum dan lestari
- Pelestarian budaya dengan cara membuat pusat informasi kebudayaan. Dengan adanya pusat informasi kebudayaan, masyarakat bisa mendapatkan wawasan dan edukasi megenai budaya